Faktor- Faktor Risiko Yang Mempengaruhi Kejadian Penyakit Tidak Menular (Hipertensi dan Diabetes Mellitus di Padukuhan Jodag, Kabupaten Sleman, Yogyakarta
Keywords:
penyakit tidak menular, hipertensi, diabetes mellitus, faktor risiko
Abstract
Hipertensi dan Diabetes Mellitus merupakan faktor risiko utama penyakit jantung koroner, gagal jantung, stroke, dan gagal ginjal kronik. Identifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi kejadian hipertensi dan diabetes mellitus diperlukan untuk mengembangkan strategi yang tepat untuk mencegah komplikasi tersebut.
Downloads
Download data is not yet available.